Friday, September 14, 2012

KERANGKA MEMBUAT SURAT RESMI (DINAS)


sebelum membuat surat resmi, Anda harus mengetahui tahap-tahapnya terlebih dahulu. Berikut ini merupakan kerangka untuk membuat surat resmi.







1.   Kepala surat / kop surat

      - Nama instansi / kantor
      - Alamat
      - No. telepon / no. fax / email
2.   Tempat, tanggal pembuatan surat
3.   No, lampiran (lamp), hal
4.   Alamat yang dituju
5.   Salam pembuka
6.   Pembuka surat
7.   Isi surat
8.   Penutup surat
9.   Salam penutup
10. Nama / alamat pengiriman
11. Tembusan

No comments:

Post a Comment